Umpan Ikan Mas Kolam Coklat Kehijauan

 Berikut Umpn ikan mas pada kondisi kolam coklat kehijauan atau kolam coklat yang bisa anda coba. Umpan ini juga cocok untuk cuaca hujan ataupun musim panas dan juga galatama ikan mas malam hari.

Umpan Lemak Kambing

1. Lemak kambing 20 gram
2. Biskuit roma satu bungkus
3. Kentang 2 butir ukuran sedang
4. Susu beruang 1/2 kaleng
5. Kroto 2 ons
6. Ikan laut (deho) 1/2 kaleng tanpa minyak
7. katulampa 1/2 bungkus
8. 2 lembar daun pandan
9. Kacang mede 1 sendok dihaluskan (sangrai 1/2 mateng)
10.Keju kraft atau keju apel ukuran 1 kota korek api

cara pembuatan:


1. kentang dikupas lalu kukus
2. campur semua bahan: kentang dihaluskan, masukan biskuit, susu beruang, kacang mede yang telah dihaluskan, keju diparut dan lemak kambing (bisa pake blender)
3. setelah halus siapin alumunium foil lalu kukus kurang lebih 1 jam jangan lupa kasih daun pandan 2 lembar
4. ikan deho dihaluskan(buang minyaknya) bisa langsung campurkan dengan kroto lalu masukan ke alumunium foil kukus kurang lebih 20 menit
5. campurkan semua bahan yang telah dikukus lalu aduk sampe rata jika lembek set pake katulampa


Kedua

Umpan Master

Bahan :

1 Kacang mede yang sudah dihaluskan 1 sdm
2 Telur bebek putih nya saja 2 biji
3 Telur bebek asin kuning nya saja 2 biji
4 Susu beruang 5 sdm
5 Susu dancow 1 sachet
6 Tepung ketan 2 sdm
7 Tepung aci 1 sdt
8 Keju kraft 2 lembar
9 Umpan jadi pak enyoi / pak ikin merah 1 bks
10 Santan kara 1 bks
11 Ikan salmon 50 gr
12 Deho 1/2 klg
13 Halco 1 cm (warna tutup ijo)
14 Daun pandan 2 lembar
15 Kroto 2 ons
16 Katulampa 1 bungkus

Cara pembuatan
1. Santan kara direbus sampai tinggal pasta

2. Telur bebek ambil putihnya, mixer dengan susu beruang, lalu campurkan santan yang telah menjadi pasta, tambah kan keju 2 lembar....mixer sampai halus. Tambahkan tepung ketan dan aci dan halco tadi.......mixer ±15 menit

3. Haluskan umpan jadi pak enyoi/pak ikin, campur dengan kuning telur asin, lalu tambahkan susu bubuk dancow fullcream 1 sachet, lalu tambahkan bubuk mede 1 sdm

4 Campurkan semua bahan diatas, dan aduk sampai merata,
Umpan THE MASTER


KETIGA

Bahan :

1 Kacang mede yang sudah dihaluskan 1 sdm
2 Telur bebek putih nya saja 2 biji
3 Telur bebek asin kuning nya saja 2 biji
4 Susu beruang 5 sdm
5 Susu dancow 1 sachet
6 Tepung ketan 2 sdm
7 Tepung aci 1 sdt
8 Keju kraft 2 lembar
9 Umpan jadi pak enyoi / pak ikin merah 1 bks
10 Santan kara 1 bks
11 Ikan salmon 50 gr
12 Deho 1/2 klg
13 Halco 1 cm (warna tutup ijo)
14 Daun pandan 2 lembar
15 Kroto 2 ons
16 Katulampa 1 bungkus

Cara pembuatan

1. Santan kara direbus sampai tinggal pasta

2. Telur bebek ambil putihnya, mixer dengan susu beruang, lalu campurkan santan yang telah menjadi pasta, tambah kan keju 2 lembar....mixer sampai halus. Tambahkan tepung ketan dan aci dan halco tadi.......mixer ±15 menit

3. Haluskan umpan jadi pak enyoi/pak ikin, campur dengan kuning telur asin, lalu tambahkan susu bubuk dancow fullcream 1 sachet, lalu tambahkan bubuk mede 1 sdm

4 Campurkan semua bahan diatas, dan aduk sampai merata,

5 Selanjutnya masuk kan kroto 2 ons tadi dan kasih 2 lembar daun pandan, selanjutnya kukus pada air yang telah mendidih selama 1 jam

6 Selesai kukus,angin-anginkan ± 4 jam agar umpan kering (baik dibuat dimalam hari sebelum mancing

Pagi harinya sebelum berangkat mancing :

7 Rendam ikan salmon dengan air mendidih ±10 menit, lalu haluskan dengan garpu
8 Pisahkan deho dari minyak nya, pakai 1/2 nya saja, haluskan dengan garpu

9 Selanjutnya campurkan umpan, ikan salmon, deho dan aduk hingga rata, jika kurang keras set kekerasan dengan katulampa.